Langsung ke konten utama

CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER

Salah satu tanaman sayuran yang juga sebagai tanaman hias yaitu CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER. Cabe ini berasal dari Bolivia yang merupakan tingkat kepedasan sangat Tinggi, cabenya berukuran kecil-kecil  dengan tinggi Tanaman sekitar 60 cm - 90cm. Dari apa yang kita lihat Tadi dapat diperhatikan :
* Tingkat kepedasan: 5.000 – 30.000 SHU
* Tinggi tanaman rata-rata: 60-90cm
* Iklim ideal: dataran rendah – tinggi
* Sinar matahari: sepanjang hari
* Media tanam: tanah2 : humus1
* Kebutuhan air: sedang
CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER
CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER
CABE RAINBOW

PANDUAN CARA MENANAM CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER :
1. Mempersiapkan Media Tanam
Sebenarnya untuk menanam jenis cabai ini tidak terlalu diperlukan media tanam yang terlalu khusus cukup dengan menggunakan tanah yang gembur yang memiliki kandungan zat hara. Adapun campuran bahan yang digunakan untuk membuatnya adalah arang sekam, pasir, pakis kering, kandang/kompos, dan tanah dengan komposisinya yaitu 1:1:1:1:1. Semua bahan-bahan tersebut dicampurkan dan diaduk secara merata kemudian tempatkan dalam pot yang tentu saja harus memiliki drainase yang baik.
BENIH TUNAS CABE RAINBOW
BENIH TUNAS CABE RAINBOW

2. Pembenihan
Cabe hias ini pun diperbanyak tentunya dari jumlah biji sama halnya dengan cabe pada umumnya. Namun, tentu saja benih yang dipilih adalah benih dari buah yang benar-benar tua kemudian dikeringkan dibawah sinar matahari. Sebelum ditebar pada media tanam benih yang siap semai harus direndam terlebih dahulu. Setelah itu lakukan penyiraman secara teratur jangan sampai kurang atau lebih dalam memberikan penyiraman. Dalam waktu 5 hari maka akan mulai muncul kecambah.

3. Penanaman dan Perawatan
Setelah tinggi bibit telah mencapai 10 cm maka bibit sudah siap dipindahkan ke dalam pot untuk diletakkan didalam ruangan ataupun pada pekarangan rumah. Melakukannya pun harus dengan hati-hati pada saat pemindahan agar akar dan batang tidak busuk. Letakkan tanaman ditempat yang mendapatkan sumber matahari yang cukup atau juga ditempat yang teduh namun tetap mendapatkan cahaya matahari. Dalam waktu 3 bulan cabe pelangi hias pun akan mulai berbuah.
RAINBOW PEPPER

CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI

CABE RAINBOW

KEMASAN CABE RAINBOW

JIKA BERMINAT benih CABE RAINBOW / CABE PELANGI / CABE WARNA WARNI / RAINBOW PEPPER
hub kami :
AYUB
- 0856 8547 525
- 081 226 501 760
- bbm : 53a191f0

Komentar

Postingan populer dari blog ini

RAB PAGAR TEMBOK

berikut rab pagar tembok, agar estimasi ini bisa menjadi pengetahuan untuk merencanakan anggarn biaya membuat pagar tembok. contoh dari rab pagar tembok biasa / polos tanpa variasi rencana pembangunan tembok panjang 6 m dan lebar 6 m tinggi 3 meter maka total panjangnya adalah 12 m’ dan luasnya adalah 36 m2, setiap 3 m dibutuhkan satu kolom praktis sehingga dibutuhkan 5 kolom, maka prediksi biaya yang harus dikeluarkan adalah : • Pekerjaan pondasi Rp. 200.000 / m’ x 12 m’ = Rp. 2.400.000,- • Pekerjaan sloof ukuran 20 x 30 cm Rp. 150.000 / m’ x 12 m’ = Rp. 1.800.000,- • Pekerjaan kolom ukuran 10 x 10 cm Rp. 150.000 / m’ x 3 m ‘ x 5 bh = Rp. 2.250.000,- • Pasangan bata merah, plester dan aci Rp. 150.000 / m2 x 36 m2 = Rp. 5.400.000,- • Jadi total biaya yang harus dikeluarkan adalah Rp. 11.850.000,- (warna biru harga berbeda tiap daerah berdasarkan harga satuan ya sesuai RAB)  

RAB MENGHITUNG KEBUTUHAN MATERIAL PAGAR BATA / Batu Bata Merah

Sesuai dengan judul postingan kali ini adalah Menghitung Kebutuhan material Pagar, adalah permintaan dari pembaca yang minta bantuan menghitung kebutuhan material untuk pagar seperti gambar. Ukuran pagar Tinggi 2 meter panjang 8 meter

Daftar Harga Jual Tiang / Pilar Beton Jadi buat Teras

Sekedar informasi mengenai Tiang / Pilar Beton Jadi buat Teras merupakan seni rumah yang sudah jadi sehingga tukang tidak perlu membuat profil lagi, dari segi kehalusan dan profilnta sudah bagus. Tiang / Pilar Beton juga di sebut Tiang Profil jadi. ada beberapa model soal Tiang beton jadi atau juga di sebut pilar beton jadi