www.mandorayub.com>>>>> Dikembangkan lebih dari 3.000 tahun silam, feng shui adalah bentuk seni dan pengetahuan dari Tiongkok yang rumit, mengikuti 'hukum Langit' (astronomi China) dan Bumi. Feng shui dianggap sebagai ilmu dalam menyeimbangkan energi dari tempat tertentu untuk menjamin kesehatan dan nasib baik dari orang-orang yang mendiami tempat tersebut. Dalam budaya China, feng berarti angin dan shui berarti air. Angin dan air telah lama dihubung-hubungkan dengan kesehatan yang baik, sehingga feng shui menjadi berarti nasib baik, sedangkan feng shui buruk berarti nasib buruk, atau kemalangan.
INTERIOR DAN EXTERIOR